Tuesday, April 10, 2018

Komunikasi Asinkron atau Kebalikan dari Komunikasi Sinkron ini adalah Komunikasi menggunakan perangkat komputer dan jaringan internet secara tunda.
Jenis Komunikasi Asinkron antara lain, E-MAIL, Forum, Blog, Jejaring sosial, dan Website.
Di artikel ini saya hanya akan membahas penggunaan email sebagai salah satu bentuk komunikasi Asinkron. Alamat email merupakan bagian dari identitas di dunia Maya. Hampir seluruh layanan daring mensyaratkan kepemilikan E-Mail untuk dapat mengakses layanan tersebut. Lebih khusus email dapat mengirimkan text, Foto, audio, video dari satu komputer ke komputer lainnya dalam jaringan internet.

Dari segi layanan Email dapat dibagi menjadi dua yaitu Email gratis dan berbayar.

E-Mail gratis pada umumnya biaya yang diperlukan hanyalah biaya sambungan Internet.
Sedangkan Email Berbayar  anda diwajibkan membayar untuk berlangganan email dengan layanan yang tidak didapatkan pada email gratis. Sebagai Contoh Yahoo! Dengan layanan tambahan kapasitas email, perlindungan terhadap virus, bebas iklan, dan lain-lain.


Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

- Copyright © Gēmu - Blogger Templates - Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -